Fungsi Power Bank
Fungsi power bank untuk penyimpan daya listrik, daya listrik ini tersimpan di dalam baterai, power bank sama dengan sebuah baterai yang memiliki interface atau antarmuka yang dilengkapi dengan colokan (konektor) untuk menyalurkan atau berbagi daya yang ada pada baterai ke baterai lainnya pada gadget seperti HP atau Smartphone dan sebagainya, yang keluarannya disesuaikan dengan daya tertentu biasanya dibawah 1Ah atau bahkan lebih besar lagi yang disesuaikan dengan penggunaan misal untuk penggunaan daya simpan yang lebih besar guna keperluan backup daya sistem transmisi selular dan lain sebagainya,
Power Bank yang tahan lama
Biasanya power bank dibuat oleh pabrikan berbentuk mungil, agar dapat dibawa kemana-mana dengan mudah dan tentunya ringan. Maka dari itu Power Bank yang biasa kita ketahui berbentuk mungil, ringkas dan dibuat sangat menarik. Namun tak jarang di saat sekarang bentuk fisiknya ada yang lebih besar, ini tentunya berhubungan dengan kapasitas baterai di dalamnya. Semakin besar kapasitas dayanya semakin besar kapasitas baterai maka semakin lama pula penggunaannya utuk proses cas (charging).
Aki motor untuk Power Bank
Aki motor termasuk baterai yang memiliki daya yang tinggi yang digunakan untuk menyalakan starter motor, jika dilihat dari penggunaannya aki motor atau baterai motor akan jarang digunakan selama sepeda motor menyala, karena untuk menyalakan lampu motor saja sudah langsung diambil dari tegangan alternator sehingga beban aki tidak begitu besar yang tentunya aki akan tahan lebih lama. Hal itu dapat kita manfaatkan untuk mengoptimalkan pemakaian aki motor salah satunya adalah aki motor untuk power bank. Pertanyaannya adalah bagaimana aki motor yang mempunyai tegangan 12V DC ini dapat di sesuaikan dengan baterai hp yang hanya menggunakan tegangan 3-5VDC saja, apa sajakah yang mesti dipersiapkan dan bagaimana cara membuat cas hp menggunakan aki motor tersebut sehingga Aki motor tersebut dapat kita gunakan sebagai Power Bank dengan kapasitas yang luar biasa.
0 Response to "Cara Membuat Power Bank Sendiri Di Sepeda Motor"
Posting Komentar